Insitekaltim,Samarinda – Badan Eksekutif Mahasiwa, se-Kaltim yang tergabung dalam Aliansi Garda Kaltim, menggelar demonstrasi di depan kantor Komisi Pemilihan Umum Provinsi Kaltim,Senin Sore, (18/3/2019) Jl. Basuki Rahmat Aksi Demonstrasi sempat diwarnai sedikit kericuhan setelah terjadi aksi pembakaran ban dan aksi saling dorong antara mahasiswa dan anggota kepolisian, dikarenakan kekecewaan mahasiswa yang tidak bisa masuk seluruhnya untuk bertemu langsung dengan komisioner KPU Kaltim. Mohammad Reza Munandar, Humas Aliansi Garda Kaltim, mengatakan bahwa hari ini kami turun aksi, tiada lain mendesak kesiapan KPU Kaltim dalam mewujudkan pelaksanaan Pemilu yang bersih dan berintegritas sehingga menghasilkan pemimpin yang berkualitas “Seluruh kasus pelanggaran pemilu yang belum terselesaikan…
Penulis: Admin
Insitekaltim,Samarinda – H. Rudi Mas’ud,SE, Calon Anggota Legislatif DPR RI dari Partai Golongan Karya memenuhi panggilan Bawaslu Kaltim, Senin malam, (18/3/2019) sekitar pukul 20.00 Wita di Kantor Bawaslu Kaltim Jalan MT. Haryono Samarinda H.Rudi Mas’ud, yang tiba di Bandara Internasional Sultan Aji Muhammad Sulaiman Balikpapan sore langsung meluncur ke Samarinda melalui jalur darat. Dia didampingi kuasa hukumnya Agus Amri,SH Saat media, menanyakan perihal keterlibatan dirinya pada kegiatan 2 Maret silam, Rudi menjawab santai. Termasuk ketika ditanya seputar apa saja yang ditanyakan oleh Bawaslu Kaltim. “Wah, saya tidak menghitung berapa banyak pertanyaan tadi, mengingat waktunya yang mepet dan berdekatan dengan salat…
Insitekaltim,Samarinda- Badan Pemenangan Nasional (BPN) Calon Presiden (Capres) Nomor Urut 02, Prabowo Subianto menyapa warga Kota tepian di Stadion Segiri Samarinda, Minggu (17/03/2019). Acara penyambutan kampanye Prabowo dilakukan di gedung utama Gor Segiri Samarinda. Acara dibuka dengan hiburan sederet artis lokal sejak pukul 14.00 wita. Ruangan Gor Segiri dan teras dipenuhi para pendukung Capres Paslon 02. Masyarakat tampak antusias dan para pedagang kaki lima sibuk menjajakan dagangannya. Di depan ribuan pendukungnya Prabowo menerangkan pesawat yang ditumpanginya take off dari Bandara Supadio Kalimantan Barat menuju Bandara APT Pranoto Samarinda dijadwalkan tiba pukul 15.00 Wita. Namun beberapa permasalahan teknis terjadi pada jalur mendarat…
Insitekaltim, Samarinda- Ratusan Relawan calon Presiden dan Wakil Presiden Republik Indonesia Ir.Joko Widodo- Prof. KH. Ma’ruf Amin gelar Flashmob di komplek Alaya. Kegiatan tersebut dalam rangka menyatukan tekat para relawan untuk kemenangan pasangan Nomor Urut 01,Minggu (17/3/2019) Sebagaimana ditegaskan Ketua DPP Relawan Sahabat Jokowi Ratna Sari, bahwa acara ini tiada lain untuk berkumpul dan silahturahmi para relawan Jokowi-Ma’ruf Amin, selain itu ada deklarasi lintas relawan para pendukung Jokowi-Ma’ruf Amin “Tujuan deklarasi yang digelar hari ini, ingin memperlihatkan kepada pasangan calon Presiden dan Wakil Presiden yang kami usung bahwa di Kaltim ada pergerakan yang siap memenangkan Joko Widodo-KH.Ma’ruf Amin, pada…
Insitekaltim,Samarinda-KPU Kaltim menggelar sosialisasi kelembagaan untuk tahapan pemilu serentak tahun 2019, bersama LSM ,Ormas dan Stakeholders, Jum,at (15/3/2019) di Hotel Horizon Samarinda Jalan Imam Bonjol Menurut KPU Kaltim Rudiansyah,SE, kepada awak media menyebutkan bahwa Pemilu 2019, dengan Pemilu sebelumnya jauh berbeda begitu juga dengan Pilgub Kaltim kemarin “Lama penghitungan kotak suara pada Pemilu tahun ini sangat memakan waktu, dibanding dengan pemilu sebelumnya.Karena Pemilu 2019, nanti ada 5 kotak suara yang akan di hitung dan itu cukup menyita waktu . Satu parpol saja bisa menelan waktu kurang lebih satu jam setengah pada saat melakukan penghitungan suara di TPS, sehingga kita tidak…
Insitekaltim,Jakarta– Rancangan Undang-Undang Penghapusan Kekerasan Seksual (RUU PKS) menjadi salah satu topik hangat yang banyak dibicarakan masyarakat sejak akhir tahun 2018. Namun, Deputi Perlindungan Hak Perempuan Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Kemen PPPA), Vennetia R Danes menilai isu yang berkembang cenderung bernuansa negatif karena adanya pihak yang kontra. “RUU PKS makin simpang siur ketika banyak oknum menafsirkan sendiri bunyi pasal-pasal RUU PKS lalu menyebarkan dan memposting melalui media sosial. Pesannya diwarnai tendensi penolakan dan menjadikan masyarakat terbelah dalam posisi pro dan kontra,” ujar Vennetia R Danes. Multitafsir yang banyak berkembang di tengah masyarakat, mendorong Asisten Deputi Perlindungan Hak Perempuan…
Insitekaltim, Samarinda – Penyelesaian penetapan Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) Revisi Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) 2018-2023 Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) untuk disahkan menjadi Peraturan Daerah (Perda) terancam molor. Pasalnya hanya tingal beberapa hari menuju tenggat waktu yang telah ditetapkan yakni 1 April 2019 mendatang, tapi hingga saat ini draft tersebut belum rampung dikerjakan oleh anggota legialator Karangpaci, Kalimantan Timur. Sekadar diketahui, draft RPJMD Kaltim 2018-2023 baru diterima Anggota DPRD Kaltim pada Jumat pekan lalu dari Pemprov Kaltim. Sedangkan Raperda RPJMD ditargetkan rampung pada 1 April 2019. Dari hasil rapat Paripurna ke-8 DPRD Provinsi Kalimantan Timur, di Gedung Utama, Kantor DPRD Kaltim…
Insitekaltim,Samarinda, – Legislator Karang Paci bersama Plt Sekprov Kaltim Dr Hj Meiliana Rabu pagi tadi sekitar pukul 11.00 Wita kembali menggelar Rapat Paripurna ke-8 di Gedung Utama DPRD Provinsi Kaltim Jalan Teuku Umar Samarinda. Ada beberpa agenda yang di bahas dalam Rapat Paripurna kali ini, diantaranya : 1. Pengesahan Revisi Jadwal Kegiatan DPRD Provinsi Kaltim Masa Sidang I Tahun 2019. 2. Nota Penjelasan terhadap Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) tentang Rancangan Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Provinsi Kalimantan Timur 2018 – 2023. 3. Penyampaian Laporan Akhir Kerja Panitia Khusus (Pansus) Pembahas Raperda tentang Kearsipan. 4. Penyampaian Laporan Akhir Kerja Badan Pembentukan…
Insitekaltim,Samarinda – Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) berikan bimbingan teknis mengenai Pengembangan Publikasi Produk Kreatif kepada ratusan pelaku Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) kota Tepian, di Hotel Midtown Samarinda, jalan Hasan Basri siang tadi. Dalam kegiatan ini, Plt.Direktur Pengembangan Pasar Dalam Negeri, yang juga menjabat sebagai Kepala Subditektor Pasar Segmen Bisnis dan Pemerintahan Dalam Negeri Fahmy Akmal menjelaskan. “Pendampingan komunikasi kreatif Bekraf, terhadap para pelaku ekonomi dan industri kreatif di Samarinda, bertujuan agar pelaku UMKM bisa dengan tepat mempublikasikan produknya.” ujar Akmal, Rabu (13/03/2019). Dengan berkembangnya era digital dewasa ini, semua pelaku UMKN harus bisa menguasai segmen publikasi melalui media sosial. Tidak…
Insitekaltim,Samarinda –H. Rudi Mas’ud Calon anggota DPR-RI Daerah Pemilihan Kaltim, tidak mengindahkan undangan Bawaslu Kota Samarinda. Seharusnya dia hadir pada pukul 10.00 wita pagi ini dikantor Bawaslu Kota Samarinda Ditegaskan ketua Panwaslu Kota Samarinda Abdul Mu’in,S.Sos, kepada awak media usai sidang dugaan bagi bagi minyak goreng dari caleg partai Nasdem Rahmianda Saharuddin, Rabu (13/3/2019) di Kantor Bawaslu Jl. Arjuna Samarinda Menurut Abdul Mu’in, menyebutkan bahwa pihaknya sudah mengirimi surat dimana sesuai jadwal hari ini namun yang bersangkutan H. Rudi Mas’ud tidak hadir pada pemanggilan hari ini “Tapi kami akan memanggil kembali pada hari kamis pada jam yang sama agar bisa hadir…
