Browsing: DPRD Samarinda
“Dari rangkaian kegiatan yang telah dilaksanakan oleh Pansus LKPJ Walikota Samarinda Tahun Anggaran 2023, kami menyampikan 8 rekomendasi,” kata Fahruddin seusai pembacaan Laporan Hasil Kerja Pansus dalam Rapat Paripurna Internal DPRD Kota Samarinda Masa Persidangan II Tahun 2024, Rabu (15/5/2024).
“RSUD IA Moeis harus memenuhi persyaratan untuk menjadi rumah sakit internasional. Kemarin semua persyaratan sudah dipenuhi, termasuk mendatangkan tim luar untuk studi kelayakan. Alhamdulillah, semuanya berjalan dengan baik dan RS IA Moeis dinilai layak untuk menjadi rumah sakit bertaraf internasional,” ujar Deni.
