Diskominfo Kukar Kukar Gelar Turnamen Bupati Cup Bola Volly 2023 Jaring Bakat Atlet MudaBy AloysiusNovember 5, 2023 Bagikan :“Kejuaraan Bupati Cup Bola Volly Kutai Kartanegara 2023 ini adalah wadah bagi atlet Kukar untuk meraih prestasi di tingkat daerah, regional, nasional, dan internasional. Hal ini juga menjadi sarana regenerasi atlet,” ujarnya.