“Infrastruktur jalan Dondang yang menghubungkan Kabupaten Kutai Kartanegara dan Kota Samarinda masih menjadi masalah bagi masyarakat, terutama para petani,” ungkap Safruddin kepada MSI Group, Kamis (2/11/2023).
Penulis: Adit Mustafa
“Jadi yang jelas kita sudah mempersiapkan rencana kegiatan tersebut, baik kegiatan peninjauan kegiatan paud dan kelas parenting,” ujarnya pada MSI Group di Kantor Kecamatan Muara Jawa, Kamis (2/11/2023).
“Alhamdulillah, hampir semuanya bisa disepakati. Hanya ada beberapa penambahan yang perlu dilakukan. Insyaallah nanti pada 5 November, kami akan gelar uji publik di Balikpapan,” ungkapnya di Gedung E DPRD Kaltim, Selasa (31/10/2023).
Insitekaltim,Tarakan – Kepala Kantor Wilayah (Kakanwil) Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) Kalimantan Timur (Kaltim) Gun Gun Gunawan intensif memperkuat komunikasi dengan mitra kerja di daerah. Hal Ini terlihat saat dia bermain tenis lapangan bersama Wali Kota Tarakan, Khairul, bersama jajaran Pemerintah Kota (Pemkot) Tarakan pada Rabu (1/11/2023) sore. Khairul dan Gun Gun Gunawan beserta sejumlah pemain lainnya, mengadakan sebuah pertandingan persahabatan dalam olahraga tenis lapangan. Pertandingan persahabatan olahraga tenis tersebut bukan hanya untuk menjaga kesehatan dan kebugaran tubuh, tetapi juga sebagai wujud sinergitas nyata antara Kanwil Kemenkumham Kaltim dan Pemkot Tarakan di berbagai bidang. Sinergitas ini mencakup pelaksanaan kabupaten/kota peduli…
“Kita tidak bisa terus bergantung dengan daerah lain seperti Sulawesi, Jawa, atau daerah lainnya,” tuturnya di di Gedung E DPRD Kaltim, Selasa (31/10/2023).
“Kalau tidak salah informasi, hari ini ada peraturan gubernur membatasi bantuan keuangan dari provinsi ke kabupaten/kota yang itu mengharuskan nilainya Rp2,5 miliar,” ujarnya di Gedung B DPRD Kaltim, Rabu (1/11/2023).
“Semua surat yang masuk di Komisi I akan kami tanggapi. Diharapkan semua permasalahan itu ada bentuk penyelesaian, sehingga tidak berlarut-larut,” tuturnya di Gedung E DPRD Kaltim, Selasa (31/10/2023).
“Kami banyak kejar paripurna-paripurna untuk peraturan daerah. Kita harus selesai semua sebelum akhir tahun dan banyak nantinya paripurna yang panjang waktunya karena untuk menyelesaikan semuanya,” ujarnya di Gedung E DPRD Kaltim, Selasa (31/10/2023).
Insitekaltim,Samarinda – Ketua Komisi II DPRD Kaltim Nidya Listiyono menyatakan bahwa transformasi Perusahaan Daerah (Perusda) menjadi Perusahaan Perseroan Daerah (Perseroda) akan membuka peluang perluasan operasional bagi perusahaan tersebut. “Kalau kita analogikan, ketika kita ingin membuka usaha di tingkat RT misal, maka modal dan ruang lingkupnya akan terbatas,” tuturnya usai Rapat Badan Musyawarah (Banmus) di Gedung E DPRD Kaltim, Selasa (31/10/2023). Ia melanjutkan bahwa ketika menjadi PT, batasan modalnya akan meningkat dan ruang lingkupnya akan semakin luas, yang berarti ketika berubah menjadi Perseroda, perusahaan daerah kita akan memiliki lebih banyak peluang bisnis. “Namun ketika menjadi P, batasan modal nya bertambah, dan…
