Browsing: Akmal Malik
“Tadi saya menyarankan untuk diperkuat kolaborasi dengan Badan Pengelola Beasiswa Kaltim, agar desain besar yang seharusnya dibuat oleh Dewan Pendidikan didukung tidak hanya program pemerintah, tetapi juga pemberian beasiswa,” kata Akmal di Ruang VIP Rumah Jabatan Gubernur Kaltim, Selasa (30/4/2024).
“Langkah-langkah inilah yang akan mendorong kompetensi dan performance terbaik para ASN di Kaltim,” kata Akmal saat membuka Rapat Koordinasi (Rakor) Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPSDM) Provinsi Kalimantan Timur Tahun 2024 di Golden Ballroom 2 Hotel Platinum Balikpapan, Senin, (29/4/2024).