Browsing: Diskominfo Kaltim

Bagikan :

“Alhamdulillah kita sudah melaksanakan evaluasi triwulan kedua untuk Kalimantan Timur. Secara umum kita melaporkan kinerja melalui perbaikan, baik dari kesehatan, indikator-indikator naik semua,” sebutnya pada Senin (1/4/2024) di Ruang Serbaguna Kantor Inspektorat Jenderal Kementerian Dalam Negeri usai Rapat Penilaian Evaluasi Kinerja Penjabat Kepala Daerah Triwulan II.