Reporter: Nuril – Editor: Redaksi Insitekaltim,Sangatta – Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Kutai Timur (Kutim) mengimbau masyarakat yang memiliki anak usia 9 bulan hingga 12 tahun untuk mengikuti imunisasi anak. Dinkes Kutim melalui Puskesmas di tingkat kecamatan telah melakukan imunisasi terhadap anak usia 9 bulan hingga 12 tahun sejak pertengahan Mei 2022 lalu. Pasalnya, Kalimantan Timur termasuk Kutim masuk dalam tahap gelombang pertama Bulan Imunisasi Anak Nasional (BIAN). “Imunisasi telah kami laksanakan sejak pertengahan Mei 2022 lalu karena Kaltim khususnya Kutim masuk dalam tahap gelombang pertama,” ungkap Kepala Dinkes Kutim, Bahrani Hasanal kepada Insitekaltim.com, Jumat (1/7/2022) Adapun jumlah sasaran yang akan…
Penulis: Admin
Reporter: Achmad – Editor : Redaksi Insitekaltim,Samarinda- Pasca dilantik di Hotel Aston, JMSI Kaltim bersama pengurus pusat langsung mengunjungi Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Kaltim, yang sebelumnya mengunjungi Titik Nol Ibu Kota Nuasantara, pada Kamis malam (30/6/2022) di ruangan Ketua KPU Kaltim Jalan Basuki Rahmad Samarinda. Kunjungan Ketua JMSI Kaltim didampingi Koordinator Bidang Kerjasama Antar Lembaga M Supianto, dan juga turut hadir dari perwakilan JMSI Pusat di antaranya Sekretaris Pokja Kepemiluan, Faisal Andri Mahrawa dan Ketua Bidang Kesekretariatan dan Pendataan Anggota JMSI Pusat Ari Rahman. Kedatangan JMSI Kaltim bersama rombongan di sambut langsung Ketua KPU Kaltim Rudiansyah, Anggota KPU Kaltim lainnya…
Reporter: Achmad- Editor: Redaksi Insitekaltim,Samarinda-Pengurus Daerah Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI) Kaltim, diberi mandat oleh Ketua Umum Teguh Santosa, untuk mengawal pembangunan Ibu Kota Negara Nusantara di Kaltim. Hal ini disampaikan Ketua Umum JMSI Pusat Teguh Santosa saat memberikan sambutan pada acara pelantikan JMSI Kaltiim di Hotel Aston Samarinda, Rabu(29/6/2022). Dalam acara pengukuhan JMSI Kaltim dihadiri Ketua DPRD Kaltim Makmur HPAK, Kepala Badan Narkotika Nasional (BNN) Provinsi Brigjen (Pol) Wisnu Andayana, Bupati Kutai Timur Ardiansyah Sulaiman, Wakil Walikota Bontang Najirah, Ketua DPRD Kota Bontang Andi Faisal Sofyan Hasdam beserta Wakil Ketua Agus Haris dan Junaidi,Sekwan Lukman, serta Kepala Dinas Kominfo…
Reporter: Nuril – Editor: Redaksi Insitekaltim,Sangatta – Bupati Kutai Timur (Kutim), Ardiansyah Sulaiman berharap Asosiasi Bank Sampah Indonesia (ASOBSI) ke depannya dapat mensosialisasikan secara periodik kepada masyarakat terkait bank sampah. Ardiansyah mengapresiasi kehadiran ASOBSI di Kutim dan dapat bersinergi dengan pemerintah dalam mengatasi permasalahan sampah. “Sampah kita masih banyak karena yang diolah belum seberapa sehingga ini yang masih menjadi beban, saya berharap ASOBSI Kutim ikut memikirkan ini juga bersinergi dengan pemerintah untuk mengurangi produksi sampah kita,” ungkapnya kepada awak media usai acara pengukuhan ASOBSI Kutim di Hotel Royal Victoria, Sangatta, Kamis (30/6/2022) Sebenarnya yang bergabung dengan ASOBSI Kutim tersebut telah…
Reporter: Nuril – Editor: Redaksi Insitekaltim,Sangatta – Anggota Komisi D Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Kutai Timur (Kutim), Agusriansyah Ridwan minta Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kutai Timur, dalam pengajuan penerimaan pegawai negeri sipil (PNS) dan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) disesuaikan dengan kebutuhan dan berdasarkan analisis jabatan yang ada. Pasalnya, mulai tahun depan, tenaga kerja kontrak daerah (TK2D) ditiadakan dan akan diganti dengan sistem outsourcing. “Per bulan November 2023 nanti TK2D benar-benar ada pemetaannya, bahwa kita juga sudah mendengar dari Menpan RB TK2D tidak serta merta dihapuskan yang sebenarnya untuk dilakukan perbaikan,” ungkap Agusriansyah kepada awak media di Kantor…
Reporter: Emmi – Editor: Redaksi Insitekaltim,Samarinda – Bupati Kutai Timur (Kutim) Ardiansyah Sulaiman mengatakan untuk mencegah tindakan korupsi pejabat harus memiliki jiwa integritas yang tinggi. Hal itu disampaikan usai menghadiri seminar nasional bertajuk “Media dan Wartawan Beintegritas Melawan Korupsi” dirangkai dengan pelantikan pengurus Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI) Kaltim di Ballroom Aston Samarinda Hotel & Convention Center, Rabu (29/6/2022). “Kuncinya sebenarnya sederhana, kita perlu figur yang berintegritas tinggi. Hal ini tujuan utamanya untuk mencegah praktik rasuah atau korupsi,” ungkapnya. Ardiansyah menambahkan ada hal yang menarik disampaikan oleh Deputi Bidang Pendidikan dan Peran Serta Masyarakat (Dikpermas) KPK RI, yakni terkait nilai-nilai…
Insitekaltim.Samarinda-Pesan Ketua Umum Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI) Teguh Santosa terkait dengan tahun-tahun politik menjelang pelaksanaan Pemilu 2024. Dia kembali mengimbau media siber anggota JMSI untuk menjauhkan diri berita-berita yang berisi ujaran kebencian atau hate speech serta kabar bohong atau hoax. “Bila ada informasi yang masih diragukan kebenaran faktanya, kita wajib mengedepankan verifikasi. Bukan tidak boleh diberitakan. Tentu boleh diberitakan setelah kita mencari tahu duduk perkaranya. Agar publik dapat memahami satu persoalan dengan utuh. Jangan sampai memunculkan persoalan baru,” kata mantan anggota Dewan Kehormatan PWI Pusat ini. Teguh juga mengimbau agar media siber anggota JMSI mengedepankan informasi mengenai gagasan dan…
Reporter: Nuril – Editor: Redaksi Insitekaltim,Sangatta – Anggota Komisi D Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Kutai Timur (Kutim), Agusriansyah Ridwan mendorong Kutim untuk mempunyai kawasan strategis pariwisata nasional (KSPN). Kutim memiliki bentang alam yang cukup luas dan beragam, mulai dari pegunungan, pantai hingga laut. Meskipun demikian, Kutim belum memiliki destinasi yang masuk dalan KSPN. “Kami mendorong Kutim untuk memiliki destinasi yang diakui secara nasional (KSPN),” ungkapnya saat ditemui di Kantor DPRD Kutim, Kawasan Bukit Pelangi, Sangatta, Selasa (28/6/2022) Kata dia, dengan diakui secara nasional maka dapat mendongkrak bahkan bisa menjadi ekonomi kreatif dari sektor pariwisata. Saat ini, informasinya Kutim…
Reporter: Nuril – Editor: Redaksi Insitekaltim,Sangatta – Dinas Komunikasi, Informatika, Persandian dan Statistik (Diskiminfo Perstik) Kutim menggelar acara sosialisasi Sistem Pengelolaan Pengaduan Pelayanan Publik Nasional (SP4N) Lapor kepada Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Pemkab Kutim. Sosialisasi tersebut menyasar pada 39 OPD dan 18 kecamatan di Kutim dengan menghadirkan narasumber dari Kementerian Pendayagunaan Aparatur Sipil Negara Reformasi Birokrasi, perwakilan Ombusdman RI dan Kepala Dinas Kominfo Provinsi Kaltim Faisal. “Kegiatan ini terkait urgensi penyusunan Rencana Aksi SP4N Lapor yang ditargetkan akan dilaksanakan pada September 2022 nanti,” ungkap Kepala Diskominfo Perstik Kutim, Ery Mulyadi di sela-sela acara di Hotel Royal Victoria, Sangatta, Selasa (28/6/2022)…
Reporter: Nuril – Editor: Redaksi Insitekaltim,Sangatta – Dinas Koperasi, Usaha Mikro Kecil dan Menengah (Diskop UMKM) Kabupaten Kutai Timur (Kutim) menggelar diklat peningkatan kapasitas usaha dan kelembagaan koperasi dan pelatihan pengembangan kewirausahaan pengolahan bakery untuk UMKM. Kegiatan tersebut digelar melalui dana alokasi khusus (DAK) dari Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi, Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (Disperindagkop UMKM). “Kegiatan ini merupakan program dari Disperindagkop UMKM Kaltim melalui DAK dan diikuti oleh koperasi serta UMKM di Kutim,” ungkap Kepala Diskop UMKM Kutim, Darsafani kepada insitekaltim.com di sela-sela kegiatan, di Hotel Royal Victoria, Sangatta, Selasa (28/6/2022) Kata dia, peserta terdiri dari 30 orang dari…
