Penulis: Sitti

Bagikan :

Insitekaltim,Samarinda – Wakil Ketua I Komite III DPD RI Dapil Maluku Mirati Dewaningsih mengungkapkan ketidakmerataan zonasi pendidikan di Indonesia. Menurutnya, meskipun sistem zonasi dimaksudkan untuk memberikan akses pendidikan yang lebih adil, kenyataannya sistem ini cenderung berfokus pada perkotaan dan belum merata hingga ke desa-desa. “Zonasi tampaknya hanya untuk perkotaan, tidak sampai ke desa,” ungkap Mirati saat pertemuan Pemprov Kaltim dengan Anggota Komite III DPD RI di Kantor Gubernur Kaltim, Senin (18/9/2023). Mirati menekankan pentingnya memastikan bahwa seluruh pelajar di Indonesia, termasuk yang berada di pedesaan, memiliki akses yang sama terhadap pendidikan berkualitas. “Padahal zonasi itu untuk murid bisa akses pendidikan…

Read More