“Saya menyampaikan rasa syukur dan terima kasih atas capaian kinerja seluruh jajaran sehingga Kantor Imigrasi Samarinda mendapatkan apresiasi dari Direktur Jenderal Imigrasi berupa Jusuf Adiwinata Awards 2024 dalam kategori Penegakan Hukum Keimigrasian,” ujar Saut dalam keterangan resminya.