Diskominfo Kaltim Akmal Minta Kabupaten Kota Update Data KendaraanBy Ratu ArifanzaNovember 9, 2023 Bagikan :“Saya berharap pemerintah kabupaten dan kota memberi dukungan, karena ini untuk kebaikan kita bersama,” kata Akmal Malik, pada Selasa (7/11/2023), di Jakarta.